MEMBUAT GAMBAR/FOTO ANIMASI Mungkin ada beberapa sobat yang ingin menambah gambar atau foto animasi ke blog mereka. Sebenarnya untuk menambahkan gambar atau foto bergerak ke blog tidak begitu sulit. Karena ada beberapa layanan yang menyediakan jasa seperti ini, misalnya : www.slide.com www.flickr.com www.picasion.com Disini saya akan mencoba menggunakan layanan www.picasion.com . Dimana pada layanan online ini sobat tidak perlu login. Tinggal memasukan beberapa gambar atau foto sobat yang nantinya akan bergerak sesuai urutan yang sobat inginkan. Mari langsung saja kita mulai: Masukkan alamat www.picasion.com ke browser sobat. Masukkan gambar atau foto sobatdari mulai urutan 1(pertama). Kemudian sobat bisa menentukan ukuran juga kecepatannya (tenggang). Setelah itu klik create animation ,gambar atau foto sobat sudah langsung terupload. Kemudian copy paste alamat url dan code html nya ke notepad. Setelah itu save this animation . Sekarang sobat tinggal uplo
Postingan
Menampilkan postingan dari 2014
Materi Simulasi Digital "Presentasi Video"
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
PRESENTASI VIDEO Deskripsi Pembelajaran presentasi video merupakan upaya pembekalan keterampilan bagi Anda untuk dapat mengomunikasikan gagasan melalui bentuk video. Pada dasarnya presentasi video terdiri atas kegiatan pembelajaran : 1. Video proses yang pengambilan gambarnya dilakukan dengan kamera video, baik yang terpasang pada telpon genggam dan perangkat gaget lainnya, maupun pada kamera khusus untuk perekaman video, termasuk camcorder. 2. Screen recording adalah pengambilan gambar dari layar komputer dengan menggunakan aplikasi rekam layar dan dapat ditambahkan penggunaan lensa yang terpasang pada laptop atau webcam yang sengaja dipasang untuk perekaman gambar. Pengukuran keberhasilan pembelajarannya diarahkan pada keterampilan Anda menemukan ide sebagai solusi memecahkan masalah dalam kehidupan keseharian terkait dengan produk dan jasa yang Anda pelajari. Ide tersebut disajikan dalam bentuk presentasi video. Kegiatan Belajar 13: Fungsi dan Jenis Presentasi Vid